Menambahkan Shortcut ke Send To

Jumat, 28 Agustus 2009

Di Windows Explorer, kalo kita klik kanan sebuah file, maka di context menu nya akan muncul pilihan "Send To", menu ini biasanya untuk mempercepat proses pengcopyan file. Ingin menambah daftar shortcut ke send to?
Buka run > SendTo , maka di situ akan terlihat folder-folder yang terdapat di 'send to', untuk menambah
kan shortcut tinggal drag aja sebuah folder yang ingin dijadikan 'destination' sebuah file. Contoh, apabila kita ingin menambahkan partisi C:, maka drag aja partisi C: nya ke dalam window, maka nanti shortcut akan terbentuk otomatis, dan kemudian menu di send to pun akan bertambah.
Semoga Bermanfaat.
Share this article :

2 komentar:

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. NICE BLOG - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Inspired by Sportapolis Shape5.com
Proudly powered by Blogger