Bersih-Bersih Harddisk Yuk!

Senin, 24 Agustus 2009

Ga usah pake software tambahan buat ngebersihin HDD dari sampah-sampah seperti Temp, History, Cookies, dsb. Kita bisa kok mengaturnya dengan mengedit file autoexec.bat (artikel tentang letak file ini sudah di post sebelumnya). Tambahkan script berikut ini pada file autoexec.bat:
set temp=C:\Windows\temp
set tmp=C:\Windows\temp
echo Deleting Temporary Files
deltree /y c:\Windows\Cookies\*.*
deltree /y c:\Windows\History\*.*
deltree /y c:\Windows\Recent\*.*
deltree /y c:\Windows\tempor~1\*.*
deltree /y c:\Windows\temp\*.*

Ada yang ingin ditanyakan tentang scriptnya? Perintah di atas digunakan untuk menghapus semua yang ada di folder ...\Cookies , misalkan. Walaupun di dalamnya terdapat folder. Kalo perintah /y itu untuk konfirmasi langsung (Yes), jadi perintah berjalan otomatis.
Share this article :

2 komentar:

  1. kk saya mau tanya, bagai mana cara mengakses autoexec.bat pada partisi:(c)

    padahal setelah saya lihat nggk da yg namanya autoexec.bat

    mohon jawabannya saya tunggu di my email kenta masato@ymail.com mohon jawabannya makasih

    BalasHapus
  2. jawaban udah saya kirim melalui e-mail

    makasih udah mampir

    BalasHapus

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. NICE BLOG - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Inspired by Sportapolis Shape5.com
Proudly powered by Blogger